Ssh lo Juga!

Cara Install Dropbear pada Debian

Cara Install Dropbear pada Debian dengan Mudah - Pada hari ini saya ingin memberikan sesuatu yang bermanfaat kepada pengunjung setia blog ssh gue ini, untuk yang baru pertama kali belum tau apa-apa Cara Menginstall Dropbear di Debian cocok sekali hal ini dilakukan bagi yang ingin tau caranya. Bisa simak perintah install dropbear di debian dibawah ini.

Cara Install Dropbear pada Debian

Berikut Perintah Cara Menginstall Dropbear pada Debian:
  1. Langkah pertama, seperti biasa login Putty sebagai root.
  2. Lalu ketikan perintah berikut tanpa tanda (#)
# apt-get update
# apt-get install dropbear
# apt-get install nano
# nano /etc/default/dropbear
Nah, bagaimana? Cukup mudah bukan menginstall dropbear di debian. Demikian dan saya akhiri postingan ini. Wassalamualaikum Warrahmatullahi Wabara'katuh.
Labels: Tutorial

Thanks for reading Cara Install Dropbear pada Debian. Please share...!

0 Comment for "Cara Install Dropbear pada Debian"

Komentar spam, menyertakan link aktif dan alamat blog tidak akan muncul. Tidak semua pertanyaan sempat atau bisa dijawab. Thanks for visiting and the comment :)

Back To Top